Gajah Serang Warga di Pelalawan Hingga Punggung Terluka

Pekanbaru(SegmenNews.com)- Seekor gajah sumatera liar masuk ke kebun masyarakat hingga menyerang seorang warga Dusun Tuo, Kecamatan Pangkalan Kuras, Kabupaten Pelalawan Minggu (24/3/2024). Sebelum gajah menyerang, seorang warga melakukan pengusiran terhadap gajah tersebut. Bukannya pergi, gajah...

KPU Pelalawan Mulai Distribusikan Surat Suara 10 Februari

Pelalawan(SegmenNews.com)- Proses penyortiran dan pelipatan surat suara yang dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pelalawan, Riau sudah tuntas. Saat ini KPU masih melakukan koordinasi dan mempersiapkan pendistribusian logistik Pemilu 2024 tersebut ke Panitia...

Ini Aktivitas Polres Pelalawan Pasca Banjir

Pelalawan(SegmenNews.com)- Di tengah kesibukan jelang Pemilu 2024 personel Polres Pelalawan terus berjaga, mengatur arus lalu lintas dan melakukan rekayasa lalu lintas di Jalan Lintas Timur Sumatera, khususnya di Kilometer 83 Kecamatan Pangkalan Kerinci, Kabupaten...

RAPP Serahkan 835 Paket Bantuan Logistik kepada Warga Pelalawan Terdampak Banjir

Pelalawan(SegmenNews.com)- Menyusul musibah banjir yang melanda beberapa wilayah di Kecamatan Pangkalan Kerinci dan Kecamatan Pelalawan, Kabupaten Pelalawan, sepekan terkhir, PT Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP) kembali menunjukkan kepeduliannya kepada warga yang berada di...

PT RAPP Kembali Gelar Anugerah Jurnalistik 2023, Usung Tema Green Energy

Pelalawan(SegmenNews.com)- PT Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP), bagian dari APRIL Group dan Asia Pacific Rayon (APR) kembali menggelar Anugerah Jurnalistik APRIL-APR tahun 2023. Selain sebagai ajang apresiasi bagi insan media, Anugerah Jurnalistik APRIL-APR juga...

Demi Keselamatan, RAPP Tutup Sementara Jalan Koridor

Pelalawan(SegmenNews.com)- Jalan Koridor PT Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP) dan Ponton Penyeberangan Langgam, Pelalawan, terpaksa ditutup sementara akibat semakin meningkatnya level air Sungai Kampar yang mulai menggenangi jalan tersebut dalam beberapa hari terakhir. Penutupan...

RAPP Serahkan Beasiswa Pendidikan untuk 85 Mahasiswa di Riau

Pelalawan(SegmenNews.com)- Sebanyak 85 mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi negeri dan swasta yang ada di Provinsi Riau, menerima beasiswa dari PT Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP) melalui program Community Development (CD), Senin (18/12/2023). Penyerahan...

Hindari Rentenir, Bupati Zukri Resmikan KURDA

Pelalawan(SegmenNews.com)- Untuk membantu masyarakat agar terhindar dari pinjaman dari rentenir atau lintah darat. Maka Bupati Pelalawan, H Zukri membuat program Koperasi Usaha Rakyat Daerah (KURDA) yang diresmikan, Selasa (05/12/23). Program ini tentunya diperuntukkan bagi pelaku...

Rawan Kecelakaan, Sudah Sepekan Lampu Isyarat di Simpang Langgam Mati

Pelalawan(SegmenNews.com)- Sudah sepekan lampu isyarat lalu lintas di persimpang Langgam, Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan mati. Hal itu mengakibatkan kemacetan dan kendaraan tak teratur. Bahkan kondisi tersebut rawan kecelakaan. Pasalnya, persimpangan Langgam tersebut merupakan jalur padat...

Bantu Masyarakat Miskin Ekstrem, RAPP Gelar Pelatihan Pembukuan Sederhana untuk Pelaku Usaha Mikro

Pangkalan Kerinci(SegmenNews.com)- Sejumlah masyarakat Pangkalan Kerinci Kabupaten Pelalawan mengikuti pelatihan pembukuan sederhana untuk pelaku usaha mikro, yang digelar oleh PT Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP), Rabu (22/11/2023). Kegiatan ini dalam upaya membantu pemerintah...
error: Konten website ini dilindungi!!