Kecelakaan di Pelalawan Makan Korban 7 Orang Tewas

Pelalawan (SegmenNews.com) Truk pengangkut minuman bertabrakan dengan minibus di Jl Lintas Timur Sumatera, Kabupaten Pelalawan, Riau, Selasa (14/6). Akibatnya, tujuh orang meninggal dunia. Kecelakaan lalu lintas ini juga menyebabkan delapan penumpang minibus rute Rengat-Pekanbaru...

Pembalakan Liar Ancam Objek Wisata Tujuh Danau

Kampar (SegmenNews.com) Salah satu tempat menarik untuk dikunjungi di Provinsi Riau adalah objek wisata Tujuh Danau di kawasan hutan lindung Buluh Cina, Kabupaten Kampar. Konon, di sekitar Tujuh Danau tumbuh banyak tanaman langka berumur...

Perpisahan MDA Al Qiram Diwarnai Keracunan Mie Instant

Rokan Hulu (Segmennews.com) Ratusan murid sebuah madrasah dan orang tua di Kabupaten Rokan Hulu, Riau keracunan setelah menyantap mie instant, Minggu (12/6). Keracunan massal terjadi usai acara perpisahan sekolah. Sekitar 120 anak dan orang tua...

Honor Belum Dibayar 6 Bulan, Ratusan Guru Berunjuk Rasa

Bengkalis (SegmenNews.com) Ratusan guru honorer berunjuk rasa di Kabupaten Bengkalis, Riau, Rabu (8/6). Para guru menuntut Pemerintah Kabupaten Bengkalis membayar honor mereka yang belum dibayar selama enam bulan. Sekitar 500 guru honorer mendatangi gedung DPRD...

Deklarasi Klub Istri Taat Suami, Klaim Rekrut 300 Anggota

Pekanbaru (SegmenNews.com) Klub Istri Taat Suami menyatakan sudah merekrut 300 anggota di seluruh Indonesia. Ketua panitia klub ini Gina Puspita menyatakan deklarasi sesuai rencana, akan dilaksanakan 18 Juni mendatang di Jakarta. Saat ini, Klub Istri...

Wah, Neneng Sri Wahyuni Bangun Rumah Mewah di Pekanbaru

Pekanbaru (SegmenNews.com) Istri Bendahara DPP Partai Demokrat Nazaruddin, Neneng Sri Wahyuni yang diduga terkait kasus korupsi di Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi sedang membangun sebuah rumah mewah di Pekanbaru, Riau. Menurut tetangganya, Neneng jarang pulang...

Korban Keracunan MDA Al Qirom Masih Dirawat di Rokan Hulu

Rokan Hulu (SegmenNews.com) Ratusan korban keracunan masih dirawat di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Rokan Hulu dan sejumlah puskesmas, Senin (13/6). Kondisi sebagian korban mulai membaik setelah menjalani perawatan. Warga dirawat di Ruang Mawar...
error: Konten website ini dilindungi!!