Anggota Komisi 1 DPRD Riau Mardianto Hadiri Musda le-12 Muhammadiyah
Pekanbaru(SegmenNews.com)- Anggota Komisi I DPRD Provinsi Riau Mardianto Manan, hadiri Pembukaan Musyawarah Daerah (Musyda) Ke-12 Muhammadiyah dan Aisyiyah Kota Pekanbaru, di Grand Ballroom Hotel Grandsuka, Ahad (28/5/2023).
Musyda PD Muhammadiyah dan Aisyiyah yang mengangkat tema...
Zulmansyah Sekedang: PWI Berjuang Bersama Masyarakat dan Berjuang Untuk Negara
Pelalawan(SegmenNews.com)- Sejak berdiri tanggal 9 Februari Tahun 1946, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) memang dilahirkan untuk berjuang. Berjuang bersama masyarakat dan berjuang untuk negara. Kalau waktu awal kemerdekaan, wartawan berjuang untuk kemerdekaan tapi saat sekarang...
Tiga Delman Iringi Bacaleg Partai Golkar ke KPU
Rohul(SegmenNews.com)- Sebanyak tiga delman turut mengiringi Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) dari Partai Golkar(PG)berangkat dari Sekretariat menuju Kantor KPUD Kabupaten Rohul untuk mendaftar, Minggu (14/05/)sore.
Sesampainya di Kantor KPU di Ruslan Abdul Gani mewakili Ketua DPC...
Ketua DPD PSI Rohul Daftarkan 45 Bacaleg ke KPU
Rohul(SegmenNews.com)- Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Kabupaten Rokan Hulu Riau, mendaftarkan serta mengajukan 45 Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) ke KPU Rohul, pada Minggu (14/5/2023).
Pendaftaran itu dipimpin langsung oleh Ketua DPD PSI...
DPC Demokrat Rohul Daftarkan 45 Bacaleg ke KPUD
Rohul(SegmenNews.com)-Dewan Perwakilan Cabang(DPC) Partai Demokrat Kabupaten Rokan Julu (Rohul mendaftarkan sebanyak 45 Bakal Calon ) Legislatif ke KPUD Rohul, Sabtu(13/05).
Ketua DPC Demokrat Rohul Kelmi Amri SH mengatakan, untuk menghadapi Pemilihan Umum di tahun 2024...
Ketua Gerindra Rohul Berharap Bacaleg Raih Kemenangan
Rohul(SegmenNews.com)- Partai Gerindra kabupaten Rokan hulu telah menyelesaikan pendaftaran berkas pengajuan 45 peserta calon legislatif yang diserahkan ke komisi pemilihan umum (KPU), bertempat di Pasir Pengaraian, Pasar Lama dekat Taman Kota, Sabtu (13/05/2023) sore.
Turut...
45 Peserta Partai Demokrat Rohul Ikut Berkompetisi di Pileg 2024
Rohul(SegmenNews.com)- Sebanyak 45 orang peserta dari Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrat Kabupaten Rokan Hulu ikut berkompetisi diajang pemilihan umum (Pemilu) legislatif tahun 2024, Sabtu (13/05/2023).
Kegiatan acara dimulai dari halal bihalal dilaksanakan di kantor...
PKK Bengkalis Diminta Tingkatkan Wawasan Kebangsaan
Pekanbaru(SegmenNews.com)- Wakil Bupati Bengkalis H Bagus Santoso mengharapkan Tim Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) diharapkan untuk selalu meningkatkan kesejahteraan keluarganya masing-masing.
Hal itu dikemukakan langsung oleh Wabup Bagus pada pembukaan Fokus Group Discussion (FGD) bagi anggota...
Memasuki Hari ke 12, PAN Rohul Daftarkan Bacalon Legislatif ke KPU
Rohul(SegmenNews.com)- Memasuki hari keduabelas, Partai Amanah Nasional (PAN) Kabupaten Rokan hulu mendaftarkan bakal calon legislatif (Bacaleg) ke Komisi Pemilihan Umum (KPU), Jum’at (12/4/23) sore. Rombongan Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PAN datang ke KPU dengan...
PKS Rohul Ajukan Bakal Calon Anggota DPRD ke KPU
Rohul(SegmenNews.com)- Partai Keadilan Sejahtera kabupaten Rokan hulu mengajukan bakal calon anggota dewan perwakilan rakyat daerah (DPRD) pada pemilu tahun 2024, ke kantor komisi pemilihan umum (KPU) Rokan hulu, Jumat (12/05/2023).
Pengajuan Bacalon PKS Rohul dilakukan...