Disebut Bagi Uang Dalam Kongres Demokrat, Umar Arsal Dipanggil KPK

Jakarta (segmennews.com)-Politisi Partai Demokrat, Umar Arsal, akan memenuhi panggilan Komisi Pemberantas Korupsi (KPK), Selasa (2/10) siang. Pemanggilan itu terkait masalah isu politik uang pada pemenangan Anas Urbaningrum sebagai Ketua Umum Partai...

Ditanya Peran Rusli Zainal, Lukman Abbas Sakit Gig

Jakarta (segmennews.com) - Mantan Kadispora Riau, Lukman Abbas langsung sakit gigi saat ditanya mengenai keterlibatan Gubernur Riau, Rusli Zainal dalam kasus dugaan suap revisi peraturan daerah (Perda) 6/2010 tentang venue menembak...

Haji Asal Lombok Tertipu di Madinah

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Nusa Tenggara Barat  Usman meminta jemaah haji asal NTB tidak mudah percaya terhadap orang tak dikenal. Walaupun mereka menggunakan bahasa daerah sama dengan para jemaah haji...

Rupiah Berpotensi Menguat

Jakarta (segmennews.com)-Positifnya indeks ISM manufaktur Amerika Serikat (AS) mendorong penguatan di mata uang regional sehingga berdampak pada rupiah.Di pasar uang hari ini, rupiah ditransaksikan cenderung menguat di kisaran 9.565-9.590 per dolar AS....

Kasus Pailit Telkomsel – Pemerintah Diminta Menjaga Aset Negara

Jakarta (segmennews.com)-Anggota DPR dari Fraksi PDI Perjuangan Maruarar Sirait meminta kepada pemerintah untuk menjaga aset negara yang vital bagi negara. Pernyataan pria yang akrab disapa Ara ini menanggapi keputusan Pengadilan Niaga...

Sejumlah Tokoh Nasional Dukung KPK

Jakarta (segmennews.com)-Sejumlah tokoh nasional turun gunung membela Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Mereka mendukung agar KPK melanjutkan tugas-tugas pemberantasan korupsi di Tanah Air. Sebaliknya,para tokoh menentang segala...

Lulus Uji Emisi, Esemka Rajawali Siap Diproduksi Massal

Jakarta (segmennews)-PT Solo Manufaktur Kreasi (PT SMK) mempersiapkan pembangunan pabrik mobil Esemka Rajawali, setelah prototipe mobil rakitan siswa sekolah menengah kejuruan itu dinyatakan lulus uji emisi oleh Balai Thermodinamika Motor dan Propilsi...

MA Tidak Akan Jawab Surat Djoko Susilo

Jakarta (segmennews.com)-Terkait pengajuan surat permohonan fatwa kewenangan penyidikan kasus korupsi pengadaan alat uji simulator surat izin mengemudi, Mahkamah Agung rencananya tidak akan menjawab. Alasannya, surat tidak diajukan oleh lembaga negara, melainkan...

KPK Tak Lagi Berwenang Menuntut Kasus Korupsi

int Jakarta (Segmennews.com)- Draf revisi UU KPK memberikan sejumlah tugas baru untuk KPK. Selain harus meminta izin sebelum menyadap terduga korupsi, KPK juga diwajibkan melimpahkan berkas penuntutan ke Kejaksaan Agung."KPK kini tidak boleh melakukan penuntutan,...

YLKI Tantang Jokowi Benahi Layanan Publik dalam 6 Bulan

Jakarta (Segmennews.com)- Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) menilai sektor pelayanan publik di Jakarta masih kurang memadai. Jokowi yang unggul sementara dalam Pilgub DKI putaran dua ditantang mampu benahi pelayanan publik tersebut dalam enam bulan...