Jambore Karhutla Sudah 90 Persen
Pekanbaru(SegmenNews.com)- Pemerintah Provinsi Riau terus mematangkan persiapan pelaksanaan Jambore Karhutla yang akan diselenggarakan mulai 25 - 27 April 2025 di Bumi Perkemahan Taman Hutan Raya, Minas, Kabupaten Siak. Gubernur Riau (Gubri), Abdul Wahid menyampaikan...
DPRD Riau Paripurna Jawaban Gubernur atas Pandangan Umum Fraksi Terkait LKPJ
Pekanbaru(SegmenNews.com)- DPRD Provinsi Riau menggelar Rapat Paripurna dengan beberapa agenda, di Ruang Rapat Paripurna DPRD Provinsi Riau, Selasa (15/4/2025).
Rapat paripurna ini dipimpin oleh Wakil Ketua DPRD Provinsi Riau Parisman Ihwan, didampingi oleh Wakil Ketua...
Polsek Rambah Hilir Tangkap Residivis Curanmor
Rohul(SegmenNews.com) – Aksi cepat Kepolisian Sektor (Polsek) Rambah Hilir patut diapresiasi. Kurang dari 24 jam setelah menerima laporan pencurian sepeda motor, aparat berhasil mengamankan satu orang pelaku yang diketahui merupakan residivis kasus serupa. Pelaku...
Kapolda Riau Tanam Pohon di Danau Raja, Dorong Pelestarian Lingkungan
Inhu(SegmenNews.com) - Kapolda Riau Irjen Pol Herry Heryawan melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu), Senin (14/4), dengan membawa pesan kuat tentang pelestarian lingkungan.
Dalam kunjungan tersebut, Kapolda secara simbolis menanam pohon di kawasan...
Peringati HBP ke-61, Lapas Pasir Pangarain Salurkan Bantuan Sembako untuk Keluarga WBP
Rohul(SegmenNews.com) — Dalam rangka memperingati Hari Bakti Pemasyarakatan (HBP) ke-61 sekaligus mendukung Program Akselerasi Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan (Kemenimipas), Lapas Kelas IIB Pasir Pangaraian menyalurkan bantuan sosial kepada 50 keluarga warga binaan, Senin (14/4/2025).
Bertempat...
Dinas PUPR Pekanbaru Targetkan Perbaikan Jalan Lobak Rampung dalam Empat Pekan
Pekanbaru(Segmennews.com) — Proses perbaikan Jalan Lobak, Kota Pekanbaru yang mengalami amblas terus dikebut. Sejumlah pekerja dan alat berat dikerahkan untuk mempercepat penyelesaian, dengan target rampung dalam waktu maksimal empat pekan.
Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan...
Ribuan Warga Meriahkan Karhutla Fun Run 2025 Polres Rohul
Rohul(SegmenNews.com) – Suasana Minggu pagi (13/4/2025) di Komplek Pemda Rokan Hulu, Desa Pematang Berangan, Kecamatan Rambah, tampak semarak. Ribuan peserta tumpah ruah mengikuti Karhutla Fun Run 2025 yang digelar Polres Rokan Hulu, sebagai bagian...
Dorong Ekonomi Riau, Gubri Abdul Wahid Kunjungi Kantor PHR di Jakarta
Jakarta(SegmenNews.com) — Gubernur Riau (Gubri) Abdul Wahid bersama jajaran Pemerintah Provinsi Riau melakukan kunjungan kerja ke kantor PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) di Jakarta, Jumat (11/4/2025). Kehadiran rombongan disambut langsung oleh Direktur Utama PHR,...
Momen Haru Pisah Sambut Kapolres Rohul, Sinergitas Baru untuk Keamanan Daerah
Rohul(SegmenNews.com) – Suasana penuh haru dan kehangatan menyelimuti Pendopo Rumah Dinas Bupati Rokan Hulu (Rohul) pada Jumat malam (11/04/2025) pukul 20.00 WIB.
Acara pisah sambut Kapolres Rohul menjadi momen penting dalam perjalanan kepemimpinan Kepolisian, menandai...
Kondisi Jembatan Jalan Lubuk Bendahara Timur Rokan Hulu Memprihatinkan
Rohul(SegmenNews.com) - Kondisi jembatan jalan Lubuk Bendahara Timur Desa Pematang Tebih Kecamatan Ujungbatu Rokan Hulu memprihatikan dan nyaris roboh.
Pantauan SegmenNews.com dilapangan, Jumat 11 April 2025, terlihat jembatan tersebut dalam keadaan miring nyaris roboh, dibagian...