Ko Alang dan Pemasaran Bank BNI Didakwa Korupsi Rp3,9 Miliar. Ini Modusnya
Pekanbaru(SegmenNews.com)- Hartono alias Ko Alang dan Doni Suryadi, Pemasaran PT Bank Negara Indonesia (BNI), diadili di Pengadilan Tipikor Pekanbaru. Keduanya didakwa melakukan tindak pidana korupsi Kredit Usaha Rakyat yang merugikan negara sebesar Rp3,9 miliar.
Sesuai...
Bupati Sukiman Sambut Kunjungan Danrem 031/WB ke Rokan Hulu
Rohul(SegmenNews.com) – Bupati Rokan Hulu (Rohul) H. Sukiman memberikan sambutan hangat atas kedatangan Komandan Resor Militer (Danrem) 031 Wirabima Brigjen TNI Sugiyono, bersama Dandim 0313 KPR Letkol Inf Setiawan Hadi Nugroho, SH. M.I.P., ke...
PSPS VS PSIM Laga Penentu Promosi Liga 1
Pekanbaru(SegmenNews.com) - Laga antara PSIM Yogyakarta vs PSPS Pekanbaru pada Senin (17/2) besok, akan menjadi salah satu laga paling menentukan di Liga 2 musim ini.
Duel yang berlangsung di Stadion Mandala Krida ini bukan sekadar...
RMRB Bathin Solapan Jalin Sinergi Bersama PT GDAP Tingkatkan Tenaga Kerja Lokal
Bengkalis(SegmenNews.com) - Laskar Rumpun Masyarakat Riau Bersatu (RMRB) Bathin Solapan Kabupaten Bengkalis mengunjungi PT Greatwall Drilling Asia Pasific (GDAP) dalam rangka mendorong meningkatkan penggunaan tenaga kerja lokal dan meningkatkan lapangan kerja bagi masyarakat sekitar...
Dua Keputusan Penting Rakernas Siwo PWI 2025
Pekanbaru(SegmenNews.com)- Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Siwo PWI yang berlangsung di Hotel Mutiara Merdeka, Pekanbaru, Riau, Sabtu, 7 Februari 2025 telah menghasilkan dua keputusan.
Dua hal penting dalam keputusan Rakernas Siwo yang didukung oleh OSO Group...
BK DPRD Riau Terima Kunjungan BK DPRD Sumut
Pekanbaru(SegmenNews.com)- Ketua Badan Kehormatan (BK) DPRD Provinsi Riau Imustiar, menerima kunjungan kerja dari BK DPRD Provinsi Sumatera Utara (Sumut), di Ruang Rapat BK DPRD Provinsi Riau, Senin (10/2/2025).
Kunjungan ini dilakukan dalam rangka studi komparasi...
Magdalisni Resmi Dilantik Jadi Anggota DPRD Provinsi Riau
Pekanbaru(SegmenNews.com)- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) menggelar rapat paripurna pengambilan sumpah janji Magdalisni sebagai Pengganti Antar Waktu (PAW) anggota DPRD Provinsi Riau dari fraksi Demokrat sisa masa jabatan 2024-2029, Senin (10/2/25).
Magdalisni resmi dilantik Pimpinan...
MTQ ke-XXV Kepenuhan Resmi Ditutup, Kepenuhan Barat Mulia Juara Umum
Rohul(SegmenNews.com)– Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-XXV tingkat Kecamatan Kepenuhan tahun 2025 resmi ditutup pada Sabtu (07/02/2025) malam di Lapangan Bola Desa Barat Mulya. Kegiatan yang berlangsung sejak 1 Februari ini berjalan dengan lancar dan...
Keren! Puluhan Karikatur Terbaik Dipamerkan di HPN 2025 Riau
Pekanbaru(SegmenNews.com)- Berbagai kegiatan mulai diselenggarakan dalam perayaan Hari Pers Nasional (HPN) 2025 di Provinsi Riau. Diantaranya terlihat para peserta sedang berkumpul dan menyaksikan pembukaan pameran foto dan karikatur karya insan pers, yang digelar di...
JPN Kejari Rokan Hulu Dampingi KPU menangkan Gugatan Pilkada di MK
Jakarta(SegmenNews.com) - Jaksa Pengacara Negara (JPN) Kejaksaan Negeri (Kejari) Rokan Hulu bersama tim berhasil memenangkan gugatan terhadap Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Rokan Hulu dalam perkara sengketa hasil Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Rokan Hulu...