Isak Tangis Warnai Perpisahan Kadis PUPR Kuansing

Teluk Kuantan(SegmenNews.com)- Perpisahan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kuansing, Azwan, S.Sos diwarnai Isak tangis pegawai, Kamis (4/1/18). Suasana perpisahan terlihat sangat haru, air mata para pegawai PUPR tak terbendung saat memeluk mantan...

PPP Buka Pendaftaran Bakal Calon Anggota DPRD 2019-2024

Teluk Kuantan(SegmenNews.com)- Lajnah Pemenagan Pemilu ( LP2 ) Partai persatuan pembanguna (PPP) Kabupaten Kuantan Singingi ( Kuansing) membuka sacara luas untuk mendaftarkan sebagai bakal calon Anggota DPRD Kuansing periode 2019-2024. Hal tersebut disampaikan oleh ketua...

Bupati Mursini Lantik Sekda Kuansing Definitif

Kansing(SegmenNews.com)- Bupati Kuansing Drs. H. Mursini, M.Si, Selasa (17/4) resmi melantik Dr H Dianto Mampanini, SE, MT sebagai Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kuansing definitif. Hadir dalam Pelantikan Sekretaris Daerah Provinsi Riau, H. Ahmad Hijazi, Se,...

Bupati: Jalan Gunung Kesiangan Akan di Aspal Tahun 2018

Benai(SegmenNews.com)- Safari Ramadhan Pemerintah Kuantan Singingi tahun 2018, Kecamatan Benai mendapatkan giliran ke tiga setelah kecamatan Singingi dan Hulu Kuantan yang telah usai di kunjungi bupati Kuansing beserta tim safarinya. Selain merupakan wadah silaturrahmi Pemda...

Kuantan Tengah Juara Umum MTQ ke-17 Kuansing

Kuansing(SegmenNews.com)- Bupati Kuantan Singingi, Drs H Mursini, M.Si menutup secara resmi pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Kabupaten Kuansing ke-17 tahun 2018, Sabtu (21/7/18). Tampil sebagai juara umum Kecamatan Kuantan Tengah, juara I di tujuh...

Istri Kapolres Kuansing Prita Karpiananto Suport Peserta Pacu Jalur Andalannya

Kuansing(SegmenNews.com)- Kapolres Kuansing AKBP Fibri Karpiananto,SH SIK bersama istrinya, Prita Karpiananto antusias menyaksikan aksi peserta pacu jalur dari ruang VVIP Tribun Finish Gelanggang Tepian Narosa, Teluk Kuantan, Jumat (31/8/18). Dikesempatan itu, Prita Karpiananto memberikan...

Wabup Kuansing Bukber Bersama Anak Yatim di Pelangi Water Park

Teluk Kuantan(SegmenNews.com ) Wakil Bupati Kuantan Singingi, H Halim beserta istri Hj Juniwarti Halim menggelar berbuka puasa bersama ribuan masyarakat dan anak yatim piatu, Kamis (16/05/2019) di Pelangi Water Park Teluk Kuantan. Dalam kegiatan tersebut yang...

Jabat Kades Beringin Taluk, Rianto Ajak Warga Bersinergi Membangun Desa

Beringin Taluk(SegmenNews.com)- Kepala Desa Beringin Taluk, Kabupaten Kuansing melakukan serah terima jabatan dari Sabri Putra kepada Bamba Rianto, Kamis (18/1/18) di balai Desa. Bamba Rianto berpesan kepada masyarakat agar bersinergi dalam membangun desa. Dikatakan Bamba...

Penyuluh Pertanian Dituntut Mampu Berinovasi Untuk Sejahterakan Petani

Teluk Kuantan(SegmenNews.com)-  Bupati Kabupaten Kuantan Singingi, Drs. H. Mursini, M.Si buka acara temu teknis penyuluh pertanian di pendopo rumah dinas Bupati Kuantan Singingi, Kamis (15/3/2018). Dikesempatan itu, Bupati Mursini menegaskan, para penyuluh pertanian harus mampu...

Ditinjau Wabup Halim, Standar Layanan Publik 3 OPD Sudah Membaik

Teluk Kuantan(SegmenNews.com)- Wakil Bupati Kuansing, H.Halim, menyebutkan standar pelayanan publik terhadap 3 Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang sebelumnya diluar zona hijau, saat ini sudah mulai membaik. Tiga OPD itu yakni, RSUD, Dinas Kesehatan dan Dinas...