Gedung Bupati Siak Dikepung Kabut asap

Siak (SegmenNews.com)- Kabut asap menyelimuti Kabupaten Siak. Bahkan Gedung Bupati, Selasa (28/8/13) nyaris tak terlihat tertutup kabut asap. Diduga api berasal dari 15 titk api hasil pembakaran perkebunan sawit. Kabid Damkar Pemda Siak, Irwan Prayatna...

Pesona Sejarah Istana Siak

SegmenNews.com- Salah satu tempat tujuan wisata adalah situs peninggalan sejarah dan budaya, Riau juga memiliki banyak tempat bersejarah yang dilestarikan dan selalu dijaga keasliannya. Adalah Istana Siak yang merupakan situs peninggalan kerajaan melayu yang pernah...

Di Siak, Satu Truk Bawang Merah Ilegal Diamankan

  Siak (SegmenNews.com)- Kepolisian Resor kabupaten Siak melalui Polsek sabah auh menangkap 1 unit mobil truk coldiesel BM 8123 CU berisi bawang merang sebanyak 750 karung karena tidak memiliki dokumen. Truk yang dikemudikan oleh, sapar (47)...

25 Atlet Siak Terima Bonus

Lubuk Dalam (SegmenNews.com)- Sempena HUT RI ke- 68, sebanyak 25 atlet Porkab Siak menerima bonus dari camat Lubuk Dalam Mursal,Sos, Selasa (20/8/13). Masing-masing atlet yang menerima bonus adalah atlet peraih medali emas sebanyak tujuh...

Siak Raih Penghargaan Kota Percontohan PATEN di Riau

Siak (SegmenNews.com)- Kabupaten Siak mendapat penghargaan sebagai Kota Percontohan pelaksanaan PATEN di provinsi Riau, Selasa (20/8/13). Penghargaan tersebut di terima di halaman Kantor Gubernur Riau sempena HUT Riau ke-56. Penerimaan penghargaan tersebut di hadiri langsung...

Pemkab Siak Apel Kehormatan di Makam Pahlawan

Siak (SegmenNews.com)- Pasca tercemarnya air sungai siak. Bupati Siak, Drs H Syamsuar Msi mengimbau kepada masyarakat sekitar sungai agar tidak meminum air sungai, sebab dikhawatirkan akan menimbulkan penyakit akibat pencemaran. Dikatakan Bupati, melihat kondisi air...

Bupati Syamsuar Pimpin Upacara HUT RI ke-68 di Siak

Siak (SegmenNews.com)- Bupati Siak Drs.Syamsuar M,Si menjadi inspektur Upacara (Irupp) Upacara pengibaran bendera merah putih dalam rangka puncak HUT RI ke-68 di Kabupaten Siak dilaksanakan di Lapangan Tugu, depan Istana Siak, Sabtu(17/8/2013). Upacara berlangsung...

Siak jadi Ikon Jelajah Sejarah Kemenbud RI

Siak (SegmenNews.com)- Kabupaten Siak menjadi sorotan bersejarah bagi Kementerian Kebudayaan RI, sehingga Siak menjadi ikon jelajah sejarah bersepeda oleh Kementerian Kebudayaan RI bersama 3 Kota besar lainnya di Indonesia. Direktur Sejarah Kementrian Kebudayaan RI Drs...

Pemeras Kades Catut Nama Bupati dan Pejabat Siak

Siak (SegmenNews.com)- Ketua Bappeda Siak Drs H Yan Prana Jaya Msi menegaskan bahwa ia tidak bertanggungjawab terhadap pihak-pihak yang menjual namanya untuk maksud-maksud tertentu seperti meminta bantuan uang. Ia mengatakan bahwa tidak benar jika ada...

KPUD Siak Sortir 265.533 Kertas Suara Pilgubri

Siak (SegmenNews.com)- Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Siak menyortir kelayakan surat suara untu Pilgubri mendatang. Dan sebanyak 259.057 + 2,5(%) persen cadangan 6476. Dalam sortiran saat ini, ada ditemukan beberapa kertas suara yang cacat diantaranya...