Pagi ini, Asap Pekat Selimuti Inhu
Indragiri Hulu (SegmenNews.com)- Kondisi udara dibeberapa tempat dalam wilayah Indragiri Hulu (Inhu) pada pagi ini, Kamis (9/10/2014) diselimuti kabut asap yang cukup pekat. Sehingga, jarak pandang semakin pendek dan mengganggu pernapasan.Jarak pandang diruas jalan...
Bupati Rezita Jadi Inspektur Upacara HUT RI Ke-77 Tingkat Kabupaten
Inhu(SegmenNews.com) - Memperingati Hari Ulang Tahun ke-77 Republik Indonesia Tahun 2022, Pemerintah Kabupaten Indragiri Hulu melakukan upacara di Stadion Narasinga Rengat, Rabu (17/8/2022).Bupati Indragiri Hulu, Rezita Meylani Yopi, SE bertindak selaku Inspektur Upacara pengibaran...
Paslon Rezita Meylani-Junaidi Rahmat Serahkan Berkas ke KPU Inhu
Inhu(SegmenNews.com)- Pesta demokrasi pemilihan bupati dan wakil bupati Indragiri Hulu pada Pilkada serentak tahun 2020 menarik untuk disimak, karena munculnya calon perseorangan. Salah satu pasangan, Rezita Meylani dan Junaidi Rahmat, hari ini, Rabu (19/2/2020)...
Pencemaran, PT Inecda Plantation Harus Ditindak
Indragiri Hulu (SegmenNews.com)- Tekait dugaan pencemaran media alam oleh limbah pabrik kelapa sawit milik PT Inecda Plantation di Desa Sibabat, Kecamatan Seberida beberapa waktu lalu, maka sudah sepantasnya anak perusahaan PT Samsung dan Ganda...
Seorang Ayah Dilaporkan Berkalai Kali ‘Gituin’ Anak Tirinya
Inhu(SegmenNews.com)- Seorang Ayah, Ridwan (46) dilaporkan telah berkali kali menyetubuhi anak perempuan tirinya, SK (nama inisial) 17 tahun, didalam rumah (Los Pasar) Terminal Gerbang Sari, Jalan Lintas Timur Pematang Reba, Kabupaten Indragiri Hulu, Provinsi...
Bupati Inhu Minta Bantuan Pemprov Riau Perbaiki Sejumlah Ruas Jalan
Pekanbaru(SegmenNews.com) - Bupati Kabupaten Indragiri Hulu Rezita Meylani Yopi menemui Penjabat (Pj) Gubernur Riau SF Hariyanto. Pertemuan itu membahas usulan pembangunan sejumlah ruas jalan di Kabupaten Indragiri Hulu.Pertemuan dilakukan di kediaman Gubernur Riau Jalan...
Pemprov Riau Bantu Porprov VIII Rp5 Miliar
Teluk Kuantan (SegmenNews.com)- Pelaksanaan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Riau VIII tentu telah dipersiapkan dengan matang. Bahkan untuk melaksanakan event ini, Pemprov Riau mengalokasikan Rp5 milar dari APBD 2014.Menurut Ketua Bidang Publikasi dan Promosi KONI...
Simpan Senpi, Buruh PT Indriplant di Inhu Ditangkap
Indragiri Hulu (SegmenNews.com) - Kepolisian Sektor Peranap, Indragiri Hulu menangkap Fransiskus Lasse (29), buruh PT Indriplant, karena kedapatan menyimpan senjata api rakitan dengan dua butir amunisi jenis SS1.Senjata api rakitan milik tersangka disita di...
Anggraini Kaget Ada Kamera CCTV Mengintainya Saat Mandi
Inhu(SegmenNews.com)- Herlia Anggraini (28) warga kampung Dagang, Kecamatan Rengat, Kabupaten Indragiri Hulu, Riau kaget melihat ada benda dibalik seng kamar mandi rumah kontrakannya.Setelah di ambil ditemani temannya, Siska, ternyata benda mencurigakan tersebut adalah kamera...
Puluhan Warga dan Sekuriti PT BBSI Bentrok, Lima Orang Luka-luka
Inhu(SegmenNews.com)-Puluhan masyarakat Masyarakat Dusun IV Desa Tlg 7 Buah Tangga Kecamatan Rakit Kulim, Kabupaten Indragiri Hulu, Riau, Rabu (19/12/2018), terlibat bentrok. Satu Sekuriti dan empat warga terluka.Kabid Humas Polda Riau, Kombes Sunarto, mengungkapkan, bentrokan...









